Shin Tae-yong Ucapkan Selamat kepada Rizky Ridho usai Menikah, PSSI ke Mana?

Shin Tae-yong mengucapkan selamat kepada Rizky Ridho usai menikah dengan Sendy Aulia.

Share:
article
Rizky Ridho
Bola
Rizky Ridho

Bahkan, Shin Tae-yong membuat video khusus untuk mengucapkan selamat pada Rizky Ridho.

"Ridho, selamat atas pernikahanmu. Dari lubuk hati yang paling dalam, saya sebenarnya ingin datang, tapi sayangnya saya tidak bisa hadir," ujar Shin Tae-yong.

"Dari jauh di Korea, saya mengucapkan selamat yang tulus atas pernikahanmu. Semoga kamu dan istri hidup bahagia bersama untuk waktu yang lama," katanya.

[Baca Juga: Pekan Depan Rizky Ridho Menikah, Persija Siapkan Kado Khusus]

"Dan semoga juga kamu memberikan yang terbaik di Liga. Saya harap kamu bisa meraih hasil yang bagus di ronde 4 Kualifikasi Piala Dunia ini."

"Jangan sampa cedera dan saya sungguh berharap kamu menjadi pemain hebat yang selalu memberikan yang terbaik. Sampai jumpa," ungkapnya.

Di kolom komentar, Rizky Ridho mengucapkan terima kasih atas doa dan harapan Shin Tae-yong.

"Ayah, saya mengucapkan terima kasih banyak. Selalu jaga diri baik-baik. Saya sangat mencintai kamu," tulis Rizky Ridho.

Tak Ada Ucapan dari Petinggi PSSI dan Pelatih Timnas

Hingga kini, tak ada satu pun ucapan datang dari jajaran PSSI termasuk Erick Thohir atau Arya Sinulingga.

[Baca Juga: Cerita Kevin Diks Berada di Bandara Doha saat Iran Bom Pangkalan AS di Qatar]


Baca Juga

Pelatih Chelsea, Enzo Maresca. (Foto: x.com/ChelseaFC)

Konflik Internal, Enzo Maresca Tinggalkan Chelsea

Skuat Persija Tak Libur di Hari Pergantian Tahun

Resolusi Pemain Asal Jepang PSIM di Tahun 2026

PSSI Awards/Foto: PSSI

Cara Vote Publik di PSSI Awards 2026

Ezra Walian Pemain Paling Berpengaruh di Persik

Timnas Indonesia U-20 Jalani TC dan Seleksi

Cristiano Ronaldo

Ini Target Besar Ronaldo Sebelum Pensiun

Asisten Pelatih Timnas Indonesia U-20, Bima Sakti/PSSI

Persela Lamongan Tunjuk Bima Sakti Jadi Pelatih

Persib Bandung menjamu Lion City FC di laga pertama AFC Champions League Two 2025/2026/foto: Ofisial Persib

Hasil Undian 16 Besar ACL Two: Persib Jumpa Siapa?

Drawing ACL Two, Persib Siap Lawan Siapa Saja

Kunci Keberhasilan Persija Bantai Bhayangkara FC

Kunci Kemenangan Persipura Lawan Persela