Klub Spanyol Ini Minta Dicarikan Pemain Indonesia, Netizen Pilih Rizky Ridho

Klub Spanyol, Cadiz CF meminta dicarikan pemain asing asal Indonesia. Netizen menyodorkan nama Rizky Ridho.

Share:
article
Bek Timnas Indonesia, Rizky Ridho/Instagram
Bola
Bek Timnas Indonesia, Rizky Ridho/Instagram

Saat ini Rizky Ridho masih bermain untuk Persija Jakarta. Tapi, Macan Kemayoran mengaku takkan menghambat karier Rizky Ridho andai memang ada tawaran dari Eropa.

Baru Menikah

Rizky Ridho resmi melepas masa lajang dengan menikahi Sendu Aulia.

Akad nikah Rizky Ridho dan Sendy Aulia digelar pada Minggu (22/6/2025) di sebuah masjid di Surabaya, Jawa Timur.

Acara tersebut digelar tertutup dan hanya dihadiri keluarga. Melalui beberapa foto yang beredar di dunia maya, kedua mempelai menggunakan busana warna putih dengan sentuhan bordir dan payet warna emas.

Saat ijab kabul, Rizky Ridho mampu menjalankan tugasnya tersebut dengan lacar.

"Saya terima nikah dan kawinnya Sendy Aulia binti bapak Sumanto dengan maskawin tersebut dibayar tunai," ujar kapten Persija Jakarta itu.

[Baca Juga: Mantan Pemain Persebaya John Takpor Meninggal Dunia]

Rizky Ridho dapat banjir ucapan selamat dari netizen, termasuk mantan pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong.

"Ridho, selamat atas pernikahanmu. Dari lubuk hati yang paling dalam, saya sebenarnya ingin datang, tapi sayangnya saya tidak bisa hadir," ujar Shin Tae-yong.

"Dari jauh di Korea, saya mengucapkan selamat yang tulus atas pernikahanmu. Semoga kamu dan istri hidup bahagia bersama untuk waktu yang lama," katanya.


Baca Juga

Skuat Persija Tak Libur di Hari Pergantian Tahun

Resolusi Pemain Asal Jepang PSIM di Tahun 2026

PSSI Awards/Foto: PSSI

Cara Vote Publik di PSSI Awards 2026

Ezra Walian Pemain Paling Berpengaruh di Persik

Timnas Indonesia U-20 Jalani TC dan Seleksi

Cristiano Ronaldo

Ini Target Besar Ronaldo Sebelum Pensiun

Asisten Pelatih Timnas Indonesia U-20, Bima Sakti/PSSI

Persela Lamongan Tunjuk Bima Sakti Jadi Pelatih

Persib Bandung menjamu Lion City FC di laga pertama AFC Champions League Two 2025/2026/foto: Ofisial Persib

Hasil Undian 16 Besar ACL Two: Persib Jumpa Siapa?

Drawing ACL Two, Persib Siap Lawan Siapa Saja

Kunci Keberhasilan Persija Bantai Bhayangkara FC

Kunci Kemenangan Persipura Lawan Persela

Pemain Persib, Beckham Putra, saat melakukan selebrasi. (Foto: Instagram/persib)

Menang Lawan PSM, Modal Bagus Persib Hadapi Persik

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/foto: Persib

Kemenangan Penting Persib Lawan PSM