Mitsubishi Grandis Terlahir Kembali: Dari MPV Jadi SUV Hybrid Modern

Mitsubishi Motors yang kembali membuat gebrakan dengan membangkitkan nama Grandis dalam wujud yang benar-benar baru.

Share:
Foto Mitsubishi Grandis I Minivan 2003 (mitsubishi.drive.place)
Otomotif
Foto Mitsubishi Grandis I Minivan 2003 (mitsubishi.drive.place)

Terobosan ini sekaligus menjadi jawaban Mitsubishi terhadap tren elektrifikasi sekaligus upaya memperluas pasar dengan menawarkan opsi kendaraan yang tidak hanya nyaman untuk keluarga, tapi juga hemat bahan bakar dan ramah lingkungan.

Transformasi Grandis menjadi SUV hybrid modern adalah bukti bahwa inovasi bisa menghidupkan kembali nama lama dengan identitas baru yang relevan dengan zaman. 

Waktu akan membuktikan apakah Grandis anyar ini mampu menjadi salah satu pilihan utama konsumen di segmen SUV urban Eropa.