Mauricio Souza Sindir Wasit Usai Persija Dibantai Borneo FC di Samarinda

Pelatih Persija Jakarta, Mauricio Souza, murka usai Persija kalah 1-3 dari Borneo FC di Liga 1

Share:
article
Borneo FC vs Persija Jakarta
Bola
Borneo FC vs Persija Jakarta

Fakta di lapangan mencatat, wasit mengeluarkan 8 kartu kuning dalam laga tersebut. Rinciannya: tiga untuk pemain Borneo FC, empat untuk pemain Persija, serta satu kartu kuning untuk Mauricio Souza sendiri.

Kekalahan dari Borneo FC membuat Persija semakin terpuruk. Dalam tiga pertandingan terakhir, Jordi Amat dkk. hanya mampu meraih satu hasil imbang dan dua kali kalah.

Koleksi poin Persija kini tertahan di angka 11 poin, membuat mereka gagal mendekat ke papan atas klasemen. Persija sementara harus puas berada di posisi ketiga klasemen sementara, jauh dari ekspektasi suporter yang berharap tim kesayangan mereka bisa bersaing di jalur juara.

Di sisi lain, kemenangan ini semakin mengukuhkan dominasi Borneo FC di awal musim. Tim berjuluk Pesut Etam itu sukses mengoleksi 18 poin, hasil dari enam kemenangan beruntun.

Borneo kini semakin nyaman duduk di posisi puncak klasemen, unggul enam angka dari pesaing terdekatnya, PSIM Yogyakarta. Dengan performa impresif ini, pasukan Fabio Lefundes semakin dijagokan sebagai kandidat kuat juara Super League musim ini.

Baca juga: Mauricio Souza Protes Keras, Persija Dipaksa Jalani 4 Laga Tandang Beruntun

Bagi Persija, rentetan hasil buruk ini jelas menjadi tanda bahaya. Lini pertahanan yang rapuh, penyelesaian akhir yang tumpul, ditambah faktor non-teknis seperti wasit, menjadi PR besar yang harus segera dibenahi Mauricio Souza.


Baca Juga

Persib Optimistis Tatap Babak 16 Besar ACL Two

Chelsea di final Piala Dunia Antarklub 2025/X Chelsea.

Ini Sosok Kandidat Pelatih Baru Chelsea

Pelatih Chelsea, Enzo Maresca. (Foto: x.com/ChelseaFC)

Konflik Internal, Enzo Maresca Tinggalkan Chelsea

Skuat Persija Tak Libur di Hari Pergantian Tahun

Resolusi Pemain Asal Jepang PSIM di Tahun 2026

PSSI Awards/Foto: PSSI

Cara Vote Publik di PSSI Awards 2026

Ezra Walian Pemain Paling Berpengaruh di Persik

Timnas Indonesia U-20 Jalani TC dan Seleksi

Cristiano Ronaldo

Ini Target Besar Ronaldo Sebelum Pensiun

Asisten Pelatih Timnas Indonesia U-20, Bima Sakti/PSSI

Persela Lamongan Tunjuk Bima Sakti Jadi Pelatih

Persib Bandung menjamu Lion City FC di laga pertama AFC Champions League Two 2025/2026/foto: Ofisial Persib

Hasil Undian 16 Besar ACL Two: Persib Jumpa Siapa?

Drawing ACL Two, Persib Siap Lawan Siapa Saja

Kunci Keberhasilan Persija Bantai Bhayangkara FC