Bedah Fitur Keamanan di Mitsubishi Xforce Yuk!

Mitsubishi Xforce hadir dengan fitur keamanan canggih Diamond Sense, menjadikan SUV ini aman, pintar, dan ideal untuk petualangan keluarga.

Share:
article
Mitsubishi Xforce Ultimate DS . (MMKSI)
Otomotif
Mitsubishi Xforce Ultimate DS . (MMKSI)

www.SportCorner.id - Mitsubishi Xforce pertama kali diluncurkan di Indonesia pada 10 Agustus 2023 di ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2023 dalam dua pilihan varian utama yaitu Xforce Xceed dan Xforce Ultimate.

Tahun berikutnya, PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) meluncurkan varian baru Mitsubishi Xforce Ultimate with Diamond Sense (Ultimate DS) di ajang Gaikindo Jakarta Auto Week 2024 untuk melengkapi varian yang ada.

Teknologi “Diamond Sense” merupakan fitur bantuan keselamatan terintegrasi mutakhir untuk pengemudi khas Mitsubishi, yang lebih lengkap dari varian sebelumnya.

Baca juga: Mitsubishi Ajak Konsumen Optimalkan Fitur Keamanan Berkendara Xforce

Adapun fitur keselamatan advanced pada model Mitsubishi Xforce yang termasuk pada “Diamond Sense” terdiri dari Adaptive Cruise Control (ACC), Automatic High Beam (AHB), Forward Collision Mitigation System (FCM), Leading Car Departure Notification (LCDN), Blind Spot Warning (BSW), dan Rear Cross Traffic Alert (RCTA).


Baca Juga

APAR di Hyundai Stargazer. (Hyundai Gowa)

Cara Aman Hadapi Mobil Terbakar ala Hyundai Gowa

Meskipun bukan model baru, Honda Brio masih menjadi favorit masyarakat di Sulawesi Selatan. (HPM)

Honda Rayakan 35 Ribu Unit Brio di Sulawesi Selatan

BYD Haka Manado. (BYD)

BYD Perluas Jaringan Diler Serentak di Kawasan Timur Indonesia

Ilustrasi. (Car Treatments)

Jangan Asal! Perhatikan Hal Berikut ketika Melalukan Pengereman

BYD RACCO di Japan Mobility Show 2025. (BYD)

K-EV Pertama di Dunia BYD RACCO Debut di Japan Mobility Show 2025