Cara Nonton Liga Voli Putri Turki Divisi 2 Kadinlar 1 Ligi 2025/2026 Gratis

Liga Voli Putri Turki divisi 2 Kadinlar 1 Ligi 2025/2026 mulai bergulir pada 4 Oktober 2025. Total ada 27 tim yang berpartisipasi dan terbagi menjadi 2 grup.

Share:
article
Liga Voli Putri Turki divisi 2 Kadinlar 1 Ligi/foto: TVF
Olahraga
Liga Voli Putri Turki divisi 2 Kadinlar 1 Ligi/foto: TVF

www.sportcorner.id - Berikut tata cara untuk menonton pertandingan Liga Voli Putri Turki Divisi 2 Kadinlar 1 Ligi 2025/2026 yang bergulir pada 4 Oktober 2025.

Kadinlar 1 Ligi 2025/2026 diikuti oleh 28 tim yang terbagi menjadi dua grup. Masing-masing grup terdiri dari 14 tim.

Jumlah peserta tahun ini lebih banyak dibanding musim sebelumnya yang hanya diikuti oleh 24 tim dengan masing-masing grup terdiri dari 12 tim.

Namun, beberapa hari jelang pertandingan pertama, satu tim peserta memutuskan untuk mundur dari Kadinlar 1 Ligi.

Tim tersebut adalah Izmirspor Kulubu yang sebelumnya dijadwalkan akan melawan Manisa BBSK di pertandingan pertama.

[Baca juga: Hasil dan Klasemen Kadinlar 1 Ligi 2025/2026 usai Ronde Pertama, 4 Oktober]

Dengan mundurnya Izmirspor, maka Manisa BBSK baru akan bertanding di pekan selanjutnya pada 10 Oktober 2025. Lawan yang akan dihadapi adalah Yesilyurt.


Baca Juga

Target Bandung bjb Tandamata di Proliga 2026

Menpora Erick Thohir dan Wamenpora Taufik Hidayat/Foto: Kemenpora

Bonus SEA Games 2025 Ditinjau Kemenkeu

Atlet Tinju Peraih Emas SEA Games 2025 Diguyur Bonus

Palembang Bank Sumsel Babel Proliga 2025/IG Palembang Bank SumselBabel.

Format Berbeda di Proliga 2026

Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia raih peringkat ketiga di Proliga 2025 putri/foto: Ofisial PetroVoli

Daftar Klub yang Tampil di Proliga 2026

Raih 91 Emas, Indonesia Lampaui Catatan SEA Games 1993