MI Al Ihsan dan SDN Mojorejo 01 Juara MilkLife Soccer Challenge Malang Seri 1

MI Al Ihsan dan SDN Mojorejo 01 juara MilkLife Soccrer Challenge Malang Seri 1 2025/2026.

Share:
article
Bola

"Kehadiran MilkLife Soccer Challenge di kota ini telah memfasilitasi keinginan para pelajar putri serius menggeluti olahraga ini. Saya berharap MilkLife Soccer Challenge bisa menjadi salah satu indikator dan parameter sepakbola putri," katanya.

Deputy Program Manager Bakti Olahraga Djarum Foundation, Welly Arisanto mengatakan, tingginya antusiasme peserta dalam MilkLife Soccer Challenge Malang Seri 1 2025-2026 merupakan awal yang baik guna memutar roda ekosistem dan pembinaan sepakbola putri di Kota Malang.

3.JPG

"Muara dari penyelenggaraan MilkLife Soccer Challenge di 10 kota ialah lahirnya pesepakbola putri berbakat yang akan bertanding di MilkLife Soccer Challenge All Stars, pertengahan tahun nanti di Kudus, Jawa Tengah," ucapnya.

[Baca Juga: Juara Baru Lahir di MilkLife Soccer Challenge Bandung Seri 1 2025/2026]


Baca Juga

Thom Haye Lawan Malut United/Foto: Persib.co.id

Tiket Persib vs Persija Ludes Terjual

Persija Pinjamkan 3 Pemain Muda

FFI Tegaskan Futsal Tak Terpisahkan dari PSSI

Hasil Imbang Lawan Persik Bikin Persib Kecewa

Pelatih Manchester United, Ruben Amorim. (Foto: Instagram/manchesterunited)

Manchester United Pecat Ruben Amorim

Kemenangan Bersejarah Real Madrid Lawan Real Betis

Persik vs Persib, Misi Rebut Puncak Klasemen

Persik vs Persib, Tuan Rumah Berpotensi Menyulitkan

Komentar Pelatih Persija usai Sikat Persijap