AISI Ungkap Pasar Sepeda Motor tahun 2025 dan Prediksi 2026

AISI mencatat penjualan sepeda motor 2025 mencapai 6,41 juta unit dan memproyeksikan pasar 2026 tetap stabil di kisaran 6,4–6,7 juta unit.

Share:
article
Pameran IMOS 2025 menjadi salah satu pendorong industri sepeda motor tanah air. (AISI)
Otomotif
Pameran IMOS 2025 menjadi salah satu pendorong industri sepeda motor tanah air. (AISI)

Baca juga: BAIC Resmikan Diler di Yogyakarta Sebagai Diler ke-16 di Indonesia

”Kami memahami kebutuhan kenaikan pendapatan setiap pemerintah daerah. Kalaupun ada kenaikan opsen, kami berharap dapat diberikan juga insentif dengan tidak menaikkan pajak kendaraan sehingga dampaknya tidak berpengaruh ke permintaan konsumen,” ujar Sigit.

Sigit mengungkapkan efek berganda kondisi geopolitik global berpotensi memengaruhi perekonomian dan pasar motor domestik. Selain pertumbuhan ekonomi, harga komoditas dan kondisi cuaca akan mempengaruhi stabilitas daya beli masyarakat.

”Dengan mempertimbangkan berbagai kondisi dan tantangan yang potensial terjadi di tahun ini, kami memproyeksikan pasar sepeda motor domestik akan relatif stabil tahun ini di angka 6,4 juta-6,7 juta unit,” tutupnya.


Baca Juga

Saat hujan, mode berkendara Wet Mode mampu menjaga pengendalian tetap dalam genggaman. (MMKSI)

Memaksimalkan Fitur Mitsubishi Xforce di Musim Hujan