Laju Sempurna Chen Yu Fei Hingga Juara Indonesia Masters 2026
Tunggal putri China, Chen Yu Fei meraih gelar juara Indonesia Masters 2026 dengan hasil sempurna.
"Di sini (Istora) selalu sangat ramai dan passionate, saya bisa mendengar suara semangat dari para penonton. Saya senang sekali main di Istora," pungkasnya.


