Model Hybrid Dongkrak Penjualan Toyota di Tengah Lesunya Pasar

Penjualan mobil hybrid menjadi penopang kinerja Toyota pada 2025, menjaga posisi pemimpin pasar di tengah melemahnya pasar otomotif nasional.

Share:
article
Model-model kendaraan Hybrid EV berhasil mempertahankan posisi Toyota menjadi market leader di pasar otomotif nasional. (Chadie)
Otomotif
Model-model kendaraan Hybrid EV berhasil mempertahankan posisi Toyota menjadi market leader di pasar otomotif nasional. (Chadie)

Baca juga: Honda Prelude Resmi Dijual di Indonesia di Bawah Rp1 Miliar
  
"Ini terbukti dari jalanan yang berbeda-beda di Indonesia, dari Lombok sampai Sumatra Utara ternyata Veloz ini mampu melampauinya sampai satu setengah bulan lho," bangga Henry.

Henry juga menambahkan bahwa ia mendengar laporan dari peserta ekspedisi bahwa konsumsi bahan bakar Veloz Hybrid bisa mencapai lebih dari 28 km/liter, dan lebih ampuh saat diajak menanjak.

Ia juga membocorkan rencana untuk memboyong tiga produk elektrifikasi ke ajang pameran otomotif Indonesia International Auto Show (IIMS) 2026 yang akan digelar pada Februari mendatang.

"Kami juga akan mulai jualan Veloz Hybrid, dan juga ada satu produk GR di IIMS 2026," sambung Henry.


Baca Juga