Jadwal Final Livoli Putri: Bandung Tectona vs Lombok Electric PLN

Pertandingan final akan digelar pada Minggu sore.

Share:
article
Olahraga

Di perempat final, Lombok Elektrik mengalahkan Vita Solo 3-0 (25-16, 25-21 dan 25-18).

Kemudian Bandung Tectona mengalahkan Ganevo Yogyakarta Putri 3-1 (28-26, 25-16, 21-25 dan 25-17).

Di sisi lain, keempat tim putri ini berhak promosi ke Livoli Divisi Utama 2024. 

Livoli Divisi I 2023 ini diikuti oleh 16 tim putri yang terbagi dalam empat Pool. Di mana setiap pool diisi oleh empat tim. 
 

Peserta dari Livoli Divisi I 2023 ini berasal dari pemenang dari kejuaraan provinsi yang diselenggarakan oleh PBVSI Provinsi atau undangan. 

Berikut jadwal final Livoli Divisi I Putri:

Final

- 16.00 WIB, Bandung Tectona vs Lombok Elektrik PLN.
 
Perebutan tempat ketiga

- 14.00 WIB, Yuso Yogyakarta Putri vs Jenggolo Sport Sidoarjo
 


Baca Juga

NOC Indonesia Jalin Kerja Sama dengan Iran

Kemenpora Analisis Target Medali di SEA Games 2025

Aldila Sutjiadi dan Janice Tjen juara WTA 125 Suzhou/foto: WTA 125 Suzhou

Juara Chennai Open, Peringkat Janice Tjen Meroket