Kerasnya Latihan Fahry Septian Bersama SKV Montana

Kemungkinan Fahry Septian menjalani laga debut di Liga Belgia akhir pekan ini.

Share:
Olahraga

"Semangat mas Fahry Septian berikan yang terbaik," tulis asih_de.

Seperti diketahui, Fahry baru bergabung dengan SKV Montana pada 3 Oktober 2023. Pemain berposisi sebagai Outside Hitter ini sebenarnya diminta bergabung pada 9 September.

Baca juga: Arsosetiawan, Bintang Eka Mandiri Jaya yang Juarai Livoli Divisi I

Namun Fahry datang terlambat karena bergabung dengan Timnas Voli Indonesia untuk Asian Games 2022 Hangzhou, China.

Begitu tiba di Bulgaria, Fahry langsung diperkenalkan dengan rekan setimnya.


Baca Juga

Golden State Warriors 2025/IG Golden State.

Golden State Warrios Tantang Timberwolves di Semifinal NBA

Peraih MVP IBL All Star 2025, William Artino/Foto: IBL Indonesia

Daftar Peraih Penghargaan di IBL All Star 2025

Abraham Damar Grahita di laga Prawira Bandung vs Satria Muda (Foto: IBL Indonesia/iblindonesia.com)

Link Live Streaming IBL All Stars 2025

Gresik Petrokimia vs Popsivo Polwan di final four Porliga 2025/IG Moji

Jadwal Final Four Proliga 2025, Sabtu 3 Mei 2025