Klasemen Liga Voli Korea Selatan Usai Pink Spiders Kalah

Heungkuk Pink Spiders menelan kekalahan saat berhadapan dengan Expressway Hi-Pass di Liga Voli Korea Selatan atau V-League, 17 Desember 2023.

Share:
Logo Liga Voli Korea Selatan "Kovo League"
Olahraga
Logo Liga Voli Korea Selatan "Kovo League"

Satu kekalahan Pink Spiders lainnya didapat ketika menghadapi JungKwanJang Red Spark pada 26 Oktober lalu.

Kekalahan Pink Spiders dari Hi-Pass itu membuat Kim Yeon-koung gagal mengkudeta Hyundai Hillstate di puncak klasemen.

Pink Spiders saat ini terpaut satu poin dari Hyundai Hillstate yang mengoleksi 37 poin dari 16 laga.

Peringkat ketiga ditempati oleh GS Caltex dengan 28 poin.

Sementara Red Sparks yang diperkuat oleh Megawati Hangestri saat ini berada di peringkat keempat dengan 24 laga.

[Baca juga: Daftar Nomor Punggung Pemain Nakhon Ratchasima, Farhan Halim No 19]

Berikut ini klasemen V-League women per 17 Desember 2023:

klasemen v-league 17 desember 2023.jpg


Baca Juga

Abraham Damar Grahita di laga Prawira Bandung vs Satria Muda (Foto: IBL Indonesia/iblindonesia.com)

Link Live Streaming IBL All Stars 2025

Gresik Petrokimia vs Popsivo Polwan di final four Porliga 2025/IG Moji

Jadwal Final Four Proliga 2025, Sabtu 3 Mei 2025

Jakarta Popsivo Polwan menang 3-1 atas Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia di final four Proliga 2025 putri/foto: Vidio

Jadwal Hari Kedua Final Four Proliga 2025 Seri Solo

Jakarta Pertamina Enduro menang 3-1 atas Jakarta Elektrik PLN di final four Proliga 2025/foto: IG Moji Sport

Jadwal Final Four Proliga 2025 Putaran Ketiga di Solo