Bhayangkara FC dan Persikabo Resmi Terdegradasi di Pekan 30, kalau...

Persikabo saat ini menduduki peringkat terbawah dengan 17 poin. Adapun Bhayangkara satu strip di atasnya dengan 19 poin.

Share:
article
Persikabo Bhayangkara (Vidio.com).jpg
Bola
Persikabo Bhayangkara (Vidio.com).jpg

www.sportcorner.id - Kompetisi reguler Liga 1 2023-2024 hanya tinggal menyisakkan lima pekan pertandingan.

Sampai sejauh ini, belum ada satupun tim yang resmi terdegradasi.

Namun kemungkinan besar akan ada dua tim partisipan yang resmi terdegradasi pada pekan ke-30, akhir Maret mendatang.

Keduanya adalah Bhayangkara FC dan Persikabo 1973. Kedua tim tersebut adalah dua tim peringkat terbawah di klasemen saat ini.

Baca juga: Jadwal Siaran Langsung Liga 1 Hari ini: Duel Tim Zona Degradasi

Persikabo saat ini menduduki peringkat terbawah dengan 17 poin.

Adapun Bhayangkara satu strip di atasnya dengan 19 poin.

Dengan lima laga terisa, maka jumlah poin maksimal yang bisa dikumpulkan Persikabo adalah 32 poin.

Sementara itu, poin maksimal Bhayangkara FC adalah 34 poin.

Ada tiga tim yang saat ini mengoleksi 31 poin alias secara matematis masih bisa dilewati Bhayangkara FC dan Persikabo.

Baca juga: Towel Sebut Shin Tae-yong Malas Memantau Liga 1

Ketiganya adalah Persita Tangerang, PSS Sleman dan Arema FC.


Baca Juga

Liga Champions

Hasil Undian Playoff Liga Champions

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso