Jadwal Inter Miami vs Monterrey di Piala Champions Concacaf 2024

Berikut jadwal pertandingan Inter Miami vs Monterrey dalam Piala Champions CONCACAF 2024.

Share:
article
Skuat Inter Miami Tanpa Lionel Messi (NY Red Bulls-Inter Miami).jpg
Bola
Skuat Inter Miami Tanpa Lionel Messi (NY Red Bulls-Inter Miami).jpg

Ia ditarik keluar dan digantikan oleh Robert Taylor pada menit ke-50.

Messi sudah tidak membela Inter Miami dalam tiga pertandingan terakhir mereka.

Alasannya, Messi mengalami cedera pada kaki bagian kanannya. Ia menjalan

Pelatih Inter Miami, Gerardo Martino belum dapat memastikan apakah Messi akan tampil saat Inter Miami berhadapan dengan Monterrey besok.

Kendati begitu, ia enggan mengambil risiko. Martino tidak akan memaksa Messi bermain jika kondisinya tidak fit.

"Laga melawan Monterrey memang penting. Tapi, kami harus berpikir soal seluruh musim. Jika ada risiko sedikitpun soal pemulihan Messi, dia tidak akan bermain," tutur Martino dilansir dari Tico Times.

Tapi, para penggemar tidak perlu khawatir. Sebab, masih ada pemain Inter Miami yang bisa diandalkan saat Messi absen.

Mereka diantaranya Jordi Alba, Sergio Busquets dan Luis Suarez.


Baca Juga

Persija Pisah Jalan dengan Alwi Fadillah

Persib Optimistis Tatap Babak 16 Besar ACL Two

Chelsea di final Piala Dunia Antarklub 2025/X Chelsea.

Ini Sosok Kandidat Pelatih Baru Chelsea

Pelatih Chelsea, Enzo Maresca. (Foto: x.com/ChelseaFC)

Konflik Internal, Enzo Maresca Tinggalkan Chelsea

Skuat Persija Tak Libur di Hari Pergantian Tahun

Resolusi Pemain Asal Jepang PSIM di Tahun 2026

PSSI Awards/Foto: PSSI

Cara Vote Publik di PSSI Awards 2026

Ezra Walian Pemain Paling Berpengaruh di Persik

Timnas Indonesia U-20 Jalani TC dan Seleksi

Cristiano Ronaldo

Ini Target Besar Ronaldo Sebelum Pensiun

Asisten Pelatih Timnas Indonesia U-20, Bima Sakti/PSSI

Persela Lamongan Tunjuk Bima Sakti Jadi Pelatih