Senang Jumpa Indonesia, Media Korsel Rupanya Ngeri Dikadali Qatar

Sebagai tuan rumah Piala Asia U-23 2024, Qatar memiliki reputasi yang buruk usai diduga mendapatkan bantuan dari ofisial untuk memenangkan pertandingan.

Share:
article
Pertandingan Grup A Piala Asia U-23 Antara Indonesia Melawan Qatar, Senin (15/4/2024)
Bola
Pertandingan Grup A Piala Asia U-23 Antara Indonesia Melawan Qatar, Senin (15/4/2024)

Tambahan tiga poin membuat Taegeuk Warriors sukses menjadi juara kumpulan sekaligus mendapatkan timnas Indonesia, runner-up Grup A, sebagai oposisi berikutnya di delapan besar.

"Korea Selatan bisa bernapas lega karena terhindar dari Qatar," tulis media X Sportsnews pada Selasa (23/4/2024).

"Pasalnya Qatar adalah tim yang mendapat banyak kritik di Piala Asia U-23 2024 lantaran kontroversi atas keputusan yang menguntungkan mereka," lanjut X Sportsnews lagi.

Baca juga: Intip Kiprah Shin Tae-yong di Korsel U-23: Nyaris Tidak Terkalahkan!

Partai perempat final Piala Asia U-23 2024 antara timnas Indonesia vs Korea Selatan akan digelar pada Kamis (25/4/2024) mendatang.

Sementara itu Qatar vs Jepang juga dimainkan pada hari yang sama. Keempat negara tidak akan berjumpa lagi sebelum menjejak final atau perebutan juara ketiga.
 


Baca Juga

Persib Bandung menjamu Lion City FC di laga pertama AFC Champions League Two 2025/2026/foto: Ofisial Persib

Daftar Skuat Persib untuk Hadapi Lion City Sailors

MLSC Bantu PSSI Siapkan Bibit Sepak Bola Putri

Timur Kapadze

Timur Kapadze Klaim Pernah Dihubungi PSSI

Pelatih Persib, Bojan Hodak/Foto: Persib.co.id

Persib Menang Susah Payah, Bojan Hodak Teta Bangga

Mario Lemos/Media Persijap.

Persijap dan Mario Lemos Sepakat Akhiri Kerjasama