Kenali Penyebab Knalpot Motor Ngebul

Selain mengganggu, knalpot motor ngebul mengindikasikan adanya kerusakan pada mesin.

Share:
Ngebul - MOTORCYCLISTONLINE
Otomotif
Ngebul - MOTORCYCLISTONLINE

www.SportCorner.id - Knalpot motor ngebul sering kita jumpai di jalan. Biasanya disertai dengan tambahan aroma yang tidak enak bahkan membuat mata pedih. Secara umum, knalpot motor ngebul hanya disebabkan oleh tiga faktor utama yaitu air, oli, dan bahan bakar.

Hal itu dapat dideteksi dengan mengamati asap yang keluar dari knalpot. Mesin yang baru dihidupkan pagi hari umumnya mengeluarkan asap putih, yang kemudian cepat menghilamng di udara.

Biasanya asap ini akan hilang dengan sendirinya. Ini sangat normal karena adanya uap air yang terperangkap di dalam saluran exhaust mesin yang keluar bersamaan dengan gas buang.

Baca juga: Tenaga dan Torsi Mesin, Ini Penjelasan Sederhananya

Saat kita membeli sepeda motor baru, dan menghidupkan mesin untuk pertama kalinya, terkadang terlihat asap putih keluar dari knalpot disertai sedikit bau oli hangus terbakar.

Hal ini juga wajar dan gejala ini akan hilang dalam waktu dua hingga tiga hari. Asap tersebut berasal dari terbakarnya oli di dalam komponen knalpot.

Biasanya, produsen knalpot akan melumuri bagian dalam knalpot dengan oli sebelum dikirim ke pabrik pemesannya. Tujuannya agar knalpot tidak mudah berkarat saat disimpan di gudang dalam waktu lama.

Yang harus dilakukan tindakan segera


Baca Juga

Area test drive BYD dan Denza di PEVS 2025. (BYD)

BYD dan Denza Hadirkan Inovasi Elektrifikasi di PEVS 2025

Jetour X70 Plus. (Jetour)

Jetour Sapa Konsumen Berjiwa Muda di Kota Bandung

Pembukaan PEVS 2025. (Dyandra)

Periklindo Electric Vehicle Show 2025 Resmi Dibuka!

Jangan sembarangan memperlakukan mobil dengan cat putih. (Picjumbo)

7 Tips Merawat Mobil Warna Putih Agar Tetap Kinclong

Jetour G700. (Jetour)

Jetour Siap Kembangkan Mobil Sistem Super Hybrid dan Amfibi

Salah satu mobil terbang di pameran Shanghai Auto Show 2025. (Antara)

Shanghai Auto Show 2025 Tampilkan Ragam Mobil Terbang Canggih

Pertumbuhan baterai kendaraan listrik dan solusi penyimpanan energi ramah lingkungan. (Rubi)

Battery Show Indonesia Hadirkan Ekosistem Energi Berkelanjutan

Jetour memperluas jangkauan pasarnya hingga 67 negara. (Bagus)

Begini Strategi Bisnis Jetour Mendekatkan Diri dengan Konsumen

Pameran kendaraan listrik tahunan PEVS 2025. (Dyandra)

PEVS 2025 Diharap Dorong Pertumbuhan Mobil Listrik Nasional