Profil Alexandre Pato, Eks Pemain Timnas Brasil Masuk Radar Persib

Berikut profil Alexandre Pato, mantan pemain Timnas Brasil yang saat ini dirumorkan masuk radar klub Liga 1, Persib Bandung.

Share:
Alexandre Pato
Bola
Alexandre Pato

Alexandre Pato merupakan pesepakbola profesional yang berasal dari Brasil.

Sepanjang kariernya, Alexandre Pato telah mengarungi beberapa klub yang ada di Brasil, Italia, Spanyol, Inggris, Tiongkok, dan Amerika Serikat.

Klub yang menjadi pelabuhan pertama Alexandre Pato ialah SC Internacional U-20 dari Brasil.

Ia juga pernah memperkuat satu tim di Tiongkok, yakni TJ Quanjian.

Di Amerika Serikat, Pato juga pernah berseragam Orlando.

Baca juga: [Daftar 3 Pemain Timnas Indonesia yang Nganggur Tanpa Klub]

Tak hanya itu, Alexandre Pato juga bermain di klub raksasa Eropa, AC Milan di musim 2007/2008 hingga 2011/2012.

Klub Premier League, Chelsea turut dijajal oleh Pato. Sementara ketika bermain untuk klub di Spanyol, Alexandre Pato pernah memperkuat Villareal.

Kini Alexandre Pato sedang berstatus tanpa klub selepas membela klub asal Brasil, Sao Paulo.


Baca Juga

Link Live Streaming Valladolid vs Barcelona di LaLiga (Foto: instagram/@fcbarcelona)

Link Live Streaming Valladolid vs Barcelona di LaLiga

Link Live Streaming Inter Milan vs Verona di Serie A (Foto: instagram/@inter)

Link Live Streaming Inter Milan vs Verona di Serie A