Update Harga Tiket Final Kejuaraan Voli Asia U-20 2024 di DBL Arena

Berikut update harga tiket pertandingan final Kejuaraan Voli Asia U-20 2024 Putra.

Share:
Berikut adalah daftar tim yang sudah memastikan lolos dari babak penyisihan AVC U-20 2024 Putra dimana per Rabu (24/7/2024) terdapat enam dari delapan kuota tersedia.
Olahraga
Berikut adalah daftar tim yang sudah memastikan lolos dari babak penyisihan AVC U-20 2024 Putra dimana per Rabu (24/7/2024) terdapat enam dari delapan kuota tersedia.

Artinya, seluruh pertandingan yang berlangsung di DBL Arena maupun Gelora Pancasila pada Selasa (30/7/2024) termasuk final, dilabeli dengan harga Rp50 Ribu.

Namun, setiap melakukan pembelian, akan ada kode di tiga digit terakhir harga tiket.

Para penggemar voli Indonesia dapat dengan mudah membeli tiket pertandingan Kejuaraan Voli Asia U-20 2024 besok melalui laman resmi Tiket PBVSI.

Sebelum membeli, Anda diwajibkan untuk mengisi data diri seperti NIK, Nama Lengkap, hingga nomor telepon.

Berikut link pembelian tiket pertandingan Kejuaraan Voli Asia U-20 2024 Putra, Selasa (30/7/2024) besok.


Baca Juga

Atlet Indonesia di ISFC World Cup 2025 Krakow/Istimewa.

Indonesia Raih 2 Medali Emas di IFSC World Cup 2025 Krakow

Pelita Jaya vs Hangtuah di IBL 2025/Laman IBL.

Jadwal Semifinal IBL 2025 Satria Muda vs Pelita Jaya

Taiwan Excellence Happy RunĀ 2025 sukses digelar. (Foto: Istimewa)

Taiwan Excellence Happy RunĀ 2025 Sukses Digelar