Kia Hadirkan Pemeriksaan Kendaraan Gratis Service Clinic on Tour

Pemeriksaan kendaraan gratis Service Clinic on Tour dibimbing langsung oleh teknisi ahli Kia dari Korea Selatan dan Asia Pasifik.

Share:
Kia Clinic on Tour - dok KIA
Otomotif
Kia Clinic on Tour - dok KIA

Baca juga: Kia Gelar Pesta Diskon Purnajual Boom Spare Parts Sale

Program Service Clinic on Tour berlaku untuk seluruh produk passenger car Kia yang telah dipasarkan di Indonesia. Pelanggan juga bisa memanfaatkan berbagai promo menarik meliputi pemeriksaan dan konsultasi gratis oleh teknisi ahli, diskon biaya jasa 20%, diskon suku cadang 15%, dan gratis oli mesin 1 liter untuk servis berkala.

Service Operation Departement Head KIA Joko Priyono menyampaikan, kegiatan Service Clinic on Tour merupakan bentuk komitmen KIA untuk memberikan layanan purna jual yang prima kepada konsumen.

"Dengan menghadirkan tenaga ahli dari Korea Selatan dan Asia Pasifik, kami berharap para pelanggan bisa merasakan langsung kualitas layanan yang unggul serta mendapatkan pengetahuan lebih luas mengenai kendaraannya langsung dari ahlinya," ujar Joko.


Baca Juga

Area test drive BYD dan Denza di PEVS 2025. (BYD)

BYD dan Denza Hadirkan Inovasi Elektrifikasi di PEVS 2025

Jetour X70 Plus. (Jetour)

Jetour Sapa Konsumen Berjiwa Muda di Kota Bandung

Pembukaan PEVS 2025. (Dyandra)

Periklindo Electric Vehicle Show 2025 Resmi Dibuka!

Jangan sembarangan memperlakukan mobil dengan cat putih. (Picjumbo)

7 Tips Merawat Mobil Warna Putih Agar Tetap Kinclong

Jetour G700. (Jetour)

Jetour Siap Kembangkan Mobil Sistem Super Hybrid dan Amfibi

Salah satu mobil terbang di pameran Shanghai Auto Show 2025. (Antara)

Shanghai Auto Show 2025 Tampilkan Ragam Mobil Terbang Canggih

Pertumbuhan baterai kendaraan listrik dan solusi penyimpanan energi ramah lingkungan. (Rubi)

Battery Show Indonesia Hadirkan Ekosistem Energi Berkelanjutan

Jetour memperluas jangkauan pasarnya hingga 67 negara. (Bagus)

Begini Strategi Bisnis Jetour Mendekatkan Diri dengan Konsumen

Pameran kendaraan listrik tahunan PEVS 2025. (Dyandra)

PEVS 2025 Diharap Dorong Pertumbuhan Mobil Listrik Nasional