Kondisi Darurat yang Tidak Direkomendasikan untuk Rem Mendadak

Hindari rem mendadak saat kondisi darurat seperti aquaplaning, ban pecah, dan lubang jalan. Salah tindakan bisa berakibat fatal.

Share:
Ada beberapa saat kondisi darurat yang tidak direkomendasikan untuk melakukan pengereman. (Auto2000)
Otomotif
Ada beberapa saat kondisi darurat yang tidak direkomendasikan untuk melakukan pengereman. (Auto2000)

www.SportCorner.id - Menurut Auto2000, ada di mana kondisi darurat yang harus dihadapi tanpa harus melakukan pengereman mendadak demi menghindari masalah yang lebih besar. Berikut beberapa kondisi yang menurut Auto2000 tidak direkomendasikan untuk melakukan pengereman mendadak.

Melintasi Lubang Jalan

Pengereman darurat bukanlah pilihan yang tepat ketika ada lubang di jalan di depan mata. Risikonya ada dua, yaitu mobil ditabrak dari belakang atau membuat kerusakan komponen kaki-kaki mobil.

Tetapi bukan berarti tidak boleh mengerem. Caranya dengan terus fokus pada kondisi jalan di depan. Jika kondisi lubang masih cukup jauh, lakukan pengereman secara halus untuk memperlambat laju kendaraan.

Namun jika sudah terlanjur dekat, sementara kecepatan masih tinggi, sebaiknya lepaskan kaki dari semua pedal dan biarkan mobil melewati lubang dengan aman. Hindari pengereman ketika melintasi lubang cukup besar atau dalam untuk mengurangi dampak benturan.

Baca juga: Mitos atau Fakta: Jalan Beton Bikin Ban Cepat Aus? Ini Kata Auto2000

Menghindari lubang dengan berpindah lajur juga sangat berisiko terlebih pada kecepatan tinggi. Kecuali dipastikan kondisi sekeliling aman.


Baca Juga

Area test drive BYD dan Denza di PEVS 2025. (BYD)

BYD dan Denza Hadirkan Inovasi Elektrifikasi di PEVS 2025

Jetour X70 Plus. (Jetour)

Jetour Sapa Konsumen Berjiwa Muda di Kota Bandung

Pembukaan PEVS 2025. (Dyandra)

Periklindo Electric Vehicle Show 2025 Resmi Dibuka!

Jangan sembarangan memperlakukan mobil dengan cat putih. (Picjumbo)

7 Tips Merawat Mobil Warna Putih Agar Tetap Kinclong

Jetour G700. (Jetour)

Jetour Siap Kembangkan Mobil Sistem Super Hybrid dan Amfibi

Salah satu mobil terbang di pameran Shanghai Auto Show 2025. (Antara)

Shanghai Auto Show 2025 Tampilkan Ragam Mobil Terbang Canggih

Pertumbuhan baterai kendaraan listrik dan solusi penyimpanan energi ramah lingkungan. (Rubi)

Battery Show Indonesia Hadirkan Ekosistem Energi Berkelanjutan

Jetour memperluas jangkauan pasarnya hingga 67 negara. (Bagus)

Begini Strategi Bisnis Jetour Mendekatkan Diri dengan Konsumen

Pameran kendaraan listrik tahunan PEVS 2025. (Dyandra)

PEVS 2025 Diharap Dorong Pertumbuhan Mobil Listrik Nasional