Waspadai Mesin Mobil Overheat saat Musim Panas, Begini Cara Mengatasinya

Jika mesin terlalu panas dan terus dipaksa jalan, kerusakan besar bisa saja terjadi dan biayanya tidak sedikit.

Share:
Ilustrasi mesin mobil overheat (freepik.com)
Otomotif
Ilustrasi mesin mobil overheat (freepik.com)

Sportcorner.id - Di negara tropis seperti Indonesia, cuaca panas terik ditambah kemacetan yang membuat kendaraan harus berhenti jalan dalam waktu lama bisa memicu suhu mesin naik drastis. 

Apalagi ketika musim kemarau atau gelombang panas melanda, perjalanan rutin pun bisa berubah jadi mimpi buruk jika mobil tiba-tiba overheat

Banyak pengemudi mendadak panik ketika mencium bau panas menyengat dari kap mesin atau mendengar bunyi aneh yang sebelumnya tak pernah muncul. 

Kondisi ini tidak boleh diabaikan, karena jika mesin terlalu panas dan terus dipaksa jalan, kerusakan besar bisa saja terjadi dan biayanya tidak sedikit. 

Sebelum panik, sebaiknya pahami penyebabnya dan langkah aman yang harus dilakukan agar kerusakan tak semakin parah.

Baca juga: Jarak Tempuh Bukan Lagi Patokan Mengganti Oli?

Penyebab Mesin Mobil Bisa Overheat

Penyebab mesin mobil overheat umumnya bersumber dari gangguan pada sistem pendingin mesin. Seorang mekanik berpengalaman bisa cepat mendeteksi letak masalahnya. Beberapa faktor umum yang sering jadi biang kerok antara lain:


Baca Juga

Ilustrasi. (Autodoc Club)

Begini Posisi Ban yang Benar Saat Parkir Mobil

Ilustrasi BBM (freepik.com)

Harga BBM Naik Lagi per Juli 2025

Ganti oli secara berkala bikin mesin lebih awet. (Carandbike)

Jarak Tempuh Bukan Lagi Patokan Mengganti Oli?

Kaca bebas jamur meningkatkan visibilitas berkendara. (Freepik)

Trik Sederhana Mencegah Kaca Mobil Mudah Berjamur