Kesan-kesan Jurnalis Inggris Naik Kereta Cepat Whoosh Liput Piala Presiden 2025

Jurnalis Inggris, Liam Rice menceritakan kesan-kesannya pertama kali naik kereta cepat Whoosh dari Jakarta ke Bandung.

Share:
article
Whoosh/Foto: Instagram Whoosh
Bola
Whoosh/Foto: Instagram Whoosh

www.sportcorner.id - Jurnalis Inggris, Liam Rice menceritakan kesan-kesannya pertama kali naik kereta cepat Whoosh dari Jakarta ke Bandung.

Liam Rice merupakan jurnalis olahraga Inggris yang datang langsung ke Indonesia meliput Piala Presiden 2025.

Tentu saja dia dikirim untuk melihat langsung penampilan Oxford United yang menjadi salah satu peserta Piala Presiden 2025.

Dalam tulisannya di Oxfordmail.com, Liam Rice menceritakan pengalamannya naik kereta cepat Whoosh dari Jakarta menuju Bandung.

"Sebelum berangkat ke Indonesia, salah satu hal di luar sepak bola yang paling saya nantikan adalah kereta Whoosh berkecepatan tinggi," tulis Liam Rice.

[Baca Juga: Lawan Oxford United, Rahmad Darmawan Akui Pemainnya Gugup]

"Setelah berkemas dan mengucapkan perpisahan kepada Jakarta, waktunya bagi Oxford United melanjutkan pramusim di Indonesia dengan menuju ke Bandung," katanya.

Liam Rice menceritakan harga tiket yang harus dibeli dan juga kondisi stasiun Whoosh di Halim.


Baca Juga

Thom Haye Lawan Malut United/Foto: Persib.co.id

Tiket Persib vs Persija Ludes Terjual

Persija Pinjamkan 3 Pemain Muda

FFI Tegaskan Futsal Tak Terpisahkan dari PSSI

Hasil Imbang Lawan Persik Bikin Persib Kecewa

Pelatih Manchester United, Ruben Amorim. (Foto: Instagram/manchesterunited)

Manchester United Pecat Ruben Amorim

Kemenangan Bersejarah Real Madrid Lawan Real Betis

Persik vs Persib, Misi Rebut Puncak Klasemen

Persik vs Persib, Tuan Rumah Berpotensi Menyulitkan

Komentar Pelatih Persija usai Sikat Persijap