Imbaun Persib untuk Bobotoh di Laga Lawan Persik Kediri

Persib Bandung meminta bobotoh tak datang ke stadion saat menghadapi Persik Kediri.

Share:
article
Persib Bandung
Bola
Persib Bandung

Meski jarak memisahkan, semangat Bobotoh diyakini tetap bisa sampai ke lapangan. Dukungan dapat diwujudkan melalui doa bersama keluarga, menggelar nonton bareng di lingkungan masing-masing, serta menyebarkan energi positif di lini media sosial untuk Persib.

"Semoga doa dan energi positif dari Bobotoh di mana pun berada bisa menambah motivasi tim untuk melanjutkan tren positif," katanya.

Inilah saatnya Bobotoh menunjukkan kebersamaan dan kedewasaan dalam mendukung tim kebanggaan. Tidak hadir di stadion, namun tetap hadir dengan semangat di rumah, di layar kaca, dan di ruang digital.

Dari laga Persik Kediri vs Persib, mari kita tunjukkan bahwa Bobotoh selalu satu hati bersama Pangeran Biru.


Baca Juga

Persib Optimistis Tatap Babak 16 Besar ACL Two

Chelsea di final Piala Dunia Antarklub 2025/X Chelsea.

Ini Sosok Kandidat Pelatih Baru Chelsea

Pelatih Chelsea, Enzo Maresca. (Foto: x.com/ChelseaFC)

Konflik Internal, Enzo Maresca Tinggalkan Chelsea

Skuat Persija Tak Libur di Hari Pergantian Tahun

Resolusi Pemain Asal Jepang PSIM di Tahun 2026

PSSI Awards/Foto: PSSI

Cara Vote Publik di PSSI Awards 2026

Ezra Walian Pemain Paling Berpengaruh di Persik

Timnas Indonesia U-20 Jalani TC dan Seleksi

Cristiano Ronaldo

Ini Target Besar Ronaldo Sebelum Pensiun

Asisten Pelatih Timnas Indonesia U-20, Bima Sakti/PSSI

Persela Lamongan Tunjuk Bima Sakti Jadi Pelatih

Persib Bandung menjamu Lion City FC di laga pertama AFC Champions League Two 2025/2026/foto: Ofisial Persib

Hasil Undian 16 Besar ACL Two: Persib Jumpa Siapa?

Drawing ACL Two, Persib Siap Lawan Siapa Saja

Kunci Keberhasilan Persija Bantai Bhayangkara FC