Rekor 'Abadi' yang Sulit Dipecahkan Pemain Lain Saat Messi Raih Ballon d'Or

Terdapat rekor abadi yang sulit dipecahkan oleh pemain lain saat Lionel Messi meraih trofi Ballon d'Or kedelapannya.

Share:
Bola

Kedua, Messi jadi pemain pertama di luar kompetisi Eropa yang memenangkan Ballon d'Or.

Sebelumnya, pemenang Ballon d'Or didominasi oleh para pemain yang berkarier di Eropa.

Ketiga, Messi jadi pemain pertama yang memenangkan Ballon d'Or dengan 3 klub berbeda (Barcelona, PSG, dan Inter Miami).

Keempat, Messi jadi pemain tertua yang meraih Ballon d'Or, yakni di usia 36 tahun.

[Baca juga: Tak Seperti Messi, 3 Pemain Tim Juara Piala Dunia Ini Tak Diganjar Ballon d'Or]


Baca Juga

Link Live Streaming Valladolid vs Barcelona di LaLiga (Foto: instagram/@fcbarcelona)

Link Live Streaming Valladolid vs Barcelona di LaLiga

Link Live Streaming Inter Milan vs Verona di Serie A (Foto: instagram/@inter)

Link Live Streaming Inter Milan vs Verona di Serie A

Pro League Futsal 2024/2025/ Media PFL

Jadwal & Link Live Streaming PFL 2024/2025 Pekan Kedelapan