Tai Tzu Ying Kalahkan Gregoria Mariska dalam Waktu 43 menit

Tai Tzu Ying menang dalam dua game langsung.

Share:
Gregoria Mariska Tunjung Juara Japan Masters 2023
Olahraga
Gregoria Mariska Tunjung Juara Japan Masters 2023

Pengembalian bola yang keluar dari Gregoria membuat Tai Tzu Ying unggul 4-2.

Gregoria berhasil menyamakan kedudukan 5-5, setelah bola dari Tai Tzu Ying keluar. Tai Tzu Ying berhasil unggul 11-8 di interval kedua.

Tai Tzu Ying menambah poin menjadi 14-11, setelah bolanya tak bisa dikembalikan Gregoria.

Gregoria menyamakan kedudukan 15-15, setelah bola dari Tai Tzu Ying keluar.

Netting yang gagal dari Gregoria, membuat Tai Tzu Ying menambah poin  menjadi 19-17. Akhirnya Tai Tzu Ying menutup game ketiga dengan keunggulan 21-17.

Sementara itu, di turnamen BWF World Tour Finals 2023 ini Gregoria tergabung di Grup A bersama dengan An Se-young, Kim Ga-eun dan Tai Tzu Ying.

Pada pertandingan selanjutnya, Gregoria akan berhadapan dengan An Se-young Kamis (14/12/2021).


Baca Juga

Kejurnas Basket U-18 Antarklub 2025/Istimewa.

72 Tim Bersaing di Kejurnas Antarklub U16 & 18 di Surabaya

Dewa United vs Hangtuah Jakarta IBL 2025/Laman IBL.

Dewa United Tim Terakhir yang Lolos ke Semifinal IBL 2025

Atlet Indonesia di ISFC World Cup 2025 Krakow/Istimewa.

Indonesia Raih 2 Medali Emas di IFSC World Cup 2025 Krakow

Pelita Jaya vs Hangtuah di IBL 2025/Laman IBL.

Jadwal Semifinal IBL 2025 Satria Muda vs Pelita Jaya

Taiwan Excellence Happy RunĀ 2025 sukses digelar. (Foto: Istimewa)

Taiwan Excellence Happy RunĀ 2025 Sukses Digelar