Jadwal Piala Thomas dan Uber 2024 Hari Pertama, 27 April

Berikut jadwal pertandingan turnamen bulutangkis Piala Thomas dan Uber 2024 pada hari pertama, Sabtu (27/4/2024).

Share:
Gregoria Mariska Tunjung saat Berlaga di French Open 2024
Olahraga
Gregoria Mariska Tunjung saat Berlaga di French Open 2024

Di sisi lain, tim putra Indonesia juga akan unjuk gigi pada hari pertama di sesi sore di lapangan 1.

Tim Piala Thomas Tanah Air akan berhadapan dengan Inggris, di mana tim Merah-Putih juga diunggulkan dalam pertandingan ini.

Baca juga: Ini Target Indonesia di Piala Thomas dan Uber 2024

Meski berada di atas kertas, namun tim putra Indonesia juga patut waspada, karena Inggris juga memiliki beberapa pemain andalan.

Salah satu yang paling diwaspadai ialah adanya pasangan senior Ben Lane/Sean Vendy, yang kerap merepotkan para pemain elit dunia.

Selain tim putra dan putri Indonesia, ada sejumlah negara yang juga akan unjuk gigi Seperti China, Korea Selatan hingga Denmark.

Untuk lebih lengkapnya, berikut jadwal Piala Thomas dan Uber 2024, Sabtu (27/4/2024):

Baca juga: 4 Pebulutangkis Indonesia yang Debut di Piala Thomas dan Uber 2024

07.30 WIB

  • Lapangan 1 – Piala Uber Grup C: China vs Singapura
  • Lapangan 2 – Piala Thomas Grup D: Malaysia vs Hong Kong
  • Lapangan 3 – Piala Thomas Grup A: Korea Selatan vs Kanada
  • Lapangan 4 – Piala Uber Grup C: Jepang vs Uganda

12.00 WIB


Baca Juga

Abraham Damar Grahita di laga Prawira Bandung vs Satria Muda (Foto: IBL Indonesia/iblindonesia.com)

Link Live Streaming IBL All Stars 2025

Gresik Petrokimia vs Popsivo Polwan di final four Porliga 2025/IG Moji

Jadwal Final Four Proliga 2025, Sabtu 3 Mei 2025

Jakarta Popsivo Polwan menang 3-1 atas Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia di final four Proliga 2025 putri/foto: Vidio

Jadwal Hari Kedua Final Four Proliga 2025 Seri Solo

Jakarta Pertamina Enduro menang 3-1 atas Jakarta Elektrik PLN di final four Proliga 2025/foto: IG Moji Sport

Jadwal Final Four Proliga 2025 Putaran Ketiga di Solo