Hasil Lengkap Singapore Open 2024: 1 Wakil ke Final

Berikut hasil lengkap pertandingan hari kelima Singapore Open 2024, Sabtu (1/6/2024).

Share:
Gregoria Mariska Tunjung di Singapore Open 2024
Olahraga
Gregoria Mariska Tunjung di Singapore Open 2024

"Secara permainan saya kurang puas karena saya melihat ada kesempatan untuk mendapatkan lebih terutama di gim kedua. Tapi sayang saya tidak bisa memanfaatkan posisi unggul yang cukup meyakinkan tadi," kata Gregoria.

Berikut hasil lengkap semifinal Singapore Open 2024:

- Gregoria Mariska Tunjung vs An Se Young = 14-21, dan 21-23

- Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto vs Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen = 21-11, 21-16, dan 21-12. 


Baca Juga

Jakarta Popsivo Polwan menang 3-1 atas Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia di final four Proliga 2025 putri/foto: Vidio

Jadwal Hari Kedua Final Four Proliga 2025 Seri Solo

Jakarta Pertamina Enduro menang 3-1 atas Jakarta Elektrik PLN di final four Proliga 2025/foto: IG Moji Sport

Jadwal Final Four Proliga 2025 Putaran Ketiga di Solo