Hasil Perempatfinal VNL 2024 Putri: Italia Bantai Amerika Serikat

Italia melangkah ke semifinal Volleyball Nations League (VNL) 2024 usai mengalahkan Amerika Serikat.

Share:
article
Italia Melaju ke Semifinal VNL 2024 Putri
Olahraga
Italia Melaju ke Semifinal VNL 2024 Putri

[Baca Juga: Keok dari Jakarta BIN, Elektrik PLN Gagal ke Final Four Proliga?]

Setelah poin sama kuat 16-16, Italia langsung tancap gas. Mereka memimpin dengan selisih empat poin, 20-16.

Amerika Serikat tak mampu mengadang laju Italia. Pada akhirnya, Italia bisa menutup set kedua dengan skor 25-21.

Di set ketiga, lagi-lagi Amerika Serikat yang memulai pertandingan dengan unggul dari perolehan poin.

Tim Negeri Paman Sam unggul dua poin, 3-1. Tapi, Italia langsung mencetak tiga poin usai berhasil menyamakan skor 3-3 menjadi 6-3.

Italia mempertahankan keunggulan tiga poin dengan skor 8-5. Jarak dengan Amerika Serikat makin menjauh jadi 16-11.

[Baca Juga: Link Live Streaming WTA 250 Birmingham, Aldila Sutjiadi Main Malam ini]

Perlahan, Amerika Serikat bisa memperkecil ketertinggalan skor menjadi 20-21. Italia Amerika Serikat terus memepet menjadi 23-24.

Italia berhasil menutup set ketiga dengan skor 25-23. 


Baca Juga

Indonesia Kirim 996 Atlet ke SEA Games 2025

Padel Masuk Cabang Olahraga Asian Games 2026

Timnas Voli Putra Indonesia juara SEA V.League 2025 putra leg kedua/foto: Vidio

Jelang SEA Games 2025, Timnas Voli Putra TC di China

Janice Tjen

Janice Tjen Gabung Agensi yang Naungi Atlet Dunia

Isi Obrolan Janice Tjen dan Menpora Erick Thohir

MilkLife Archery Challenge 2025 Seri 2

Daftar Pemenang MilkLife Archery Challenge 2025 Seri 2

KOI Ingin Wushu Jadi Lumbung Emas di SEA Games 2025

Menpora Erick Thohir Jumpa Janice Tjen, Bahas Apa?

NBA All Star (Sumber: Vidio)

NBA All Star 2026 Gunakan Format Baru