Dari Underdog Jadi Raksasa Baru, Persita Merangsek ke Posisi 2 Klasemen

Persita Tangerang tampil luar biasa di BRI Super League 2025/2026 setelah meraih empat kemenangan beruntun

Share:
article
Persita Tangerang
Bola
Persita Tangerang

Baca juga: Klasemen Super League 2025/2026 usai Tiga Laga Batal Digelar pada 31 Agustus

Sementara itu, Semen Padang akan mencoba memutus tren buruknya saat menjamu Bhayangkara FC pada 20 Oktober di Stadion GOR Haji Agus Salim, Padang.

Melihat tren dan stabilitas permainan, Persita kini layak disebut sebagai kuda hitam paling berbahaya di BRI Super League 2025/2026. Dengan kombinasi pemain muda potensial seperti Hokky Caraka dan pemain asing berkualitas seperti Bae, Persita punya modal kuat untuk menembus zona juara.

Jika mampu mempertahankan konsistensi, bukan tidak mungkin Pendekar Cisadane akan menjadi pesaing serius bagi tim-tim besar seperti Bali United, Persib Bandung, dan Arema FC.


Baca Juga

Thom Haye Lawan Malut United/Foto: Persib.co.id

Tiket Persib vs Persija Ludes Terjual

Persija Pinjamkan 3 Pemain Muda

FFI Tegaskan Futsal Tak Terpisahkan dari PSSI

Hasil Imbang Lawan Persik Bikin Persib Kecewa

Pelatih Manchester United, Ruben Amorim. (Foto: Instagram/manchesterunited)

Manchester United Pecat Ruben Amorim

Kemenangan Bersejarah Real Madrid Lawan Real Betis

Persik vs Persib, Misi Rebut Puncak Klasemen

Persik vs Persib, Tuan Rumah Berpotensi Menyulitkan