Jafar/Felisha Ingin Kejar Tiket ke BWF World Tour Finals 2025
Jafar Hidayatullah/Felisha Alberta Nathaniel Pasaribu punya misi lolos ke BWF World Tour Finals 2025.
"Menyiapkan strategi yang tepat dengan kondisi lapangan yang seperti ini, pastinya berbeda dengan saat itu. Tekat dan nekat harus ada karena ini turnamen terakhir di World Tour 2025 dan kami juga ingin mengejar tiket World Tour Finals," pungkasnya.

