Hasil Malaysia Open 2026: Ana/Trias Pecundangi Jagoan Tuan Rumah
Ganda putri Febriana Dwipuji Kusuma/Meilysa Trias Puspitasari membuat kejutan di babak 16 besar Malaysia Open 2026.
"Di kejar-kejaran poin setting itu kami hanya berpikir untuk terus mengejar bola, selama belum jatuh harus terus lanjut. Alhamdulillah bisa mengambil gim pertama dan lanjut di gim kedua. Akhirnya bisa pecah telur lawan mereka," pungkasnya.







