JKT48 Bakal Ramaikan Laga Red Sparks vs All Star Indonesia

Pertandingan Tim All Star Indonesia vs JungKwanJang Red Sparks bakal diramaikan dengan pertunjukan dari JKT48.

Share:
article
Konferensi Pers Fun Volleyball Indonesia All Star vs Red Sparks @The H Club SCBD Jakarta Selatan 22/3/2024
Olahraga
Konferensi Pers Fun Volleyball Indonesia All Star vs Red Sparks @The H Club SCBD Jakarta Selatan 22/3/2024

Pada turnamen ini, PT Global Loket Sejahtera (Loket.com) resmi menjadi penyedia dan partner ticketing.

Baca juga: [Momen Haru saat Lagu Tanah Airku Menggema di Stadion GBK]

Direktur PT Global Loket Sejahtera, Tubagus Rahmad Utama membeberkan bahwa tiket pertandingan Fun Voleyball dijual mulai ratusan ribu hingga yang termahal mencapai Rp5 Juta.

Itu disampaikan Tubagus Rahmad pada konferensi pers di The H Club SCBD, Jakarta Selatan, Jumat (22/3/2024).

"Ini akan sangat menarik, sebab harganya profesional banget. Kita gak main di angka 15-20 Ribu. Tapi harganya kita start dari ratusan ribu," tutur Tubagus.

"Bahkan, kita (Loket.com) punya paket terbesar yang harganya lebih dari 5 Juta. Semua paket dikemas secara profesional," tambahnya.


Baca Juga

Target Jakarta Livin' Mandiri di Proliga 2026

Oni Junianto Terpilih Sebagai Ketua Umum PB FAJI

Janice Tjen, petenis putri Indonesia/foto: IG Aldila Sutjiadi

Pencapaian Apik Janice Tjen Sepanjang Tahun 2025

Target Bandung bjb Tandamata di Proliga 2026