TVRI Siarkan Liga Nusantara, Red Sparks vs Pink Spiders Tayang di Mana?

TVRI dikabarkan akan menyiarkan Liga Nusantara 2024/2025 yang telah memasuki babak enam besar. Kabar ini disambut negatif oleh volimania.

Share:
Pelatih Red Sparks, Ko Hee-jin (Foto: KOVO)
Olahraga
Pelatih Red Sparks, Ko Hee-jin (Foto: KOVO)

Apalagi, Red Sparks dan Megawati berpotensi tembus ke babak playoff V-League musim ini.

Pada hari ini, Red Sparks sedang menghadapi Pink Spiders di laga pertama putaran kelima.

Selain TVRI, saat ini tidak ada layanan streaming legal di Indonesia yang menyiarkan pertandingan Red Sparks.


Baca Juga

Jakarta Pertamina Enduro menang 3-1 atas Jakarta Elektrik PLN di final four Proliga 2025/foto: IG Moji Sport

Jadwal Final Four Proliga 2025 Putaran Ketiga di Solo