Klasemen V-League 2024: Red Sparks Posisi Dua, Pink Spiders Juara

Berikut ini adalah klasemen V-League 2024 usai pertandingan GS Caltex melawan Red Sparks.

Share:
article
Pink Spiders menang 3-2 atas Red Sparks di putaran keempat V-League 2024/2025/foto: KOVO.
Olahraga
Pink Spiders menang 3-2 atas Red Sparks di putaran keempat V-League 2024/2025/foto: KOVO.

www.sportcorner.id - Berikut ini adalah klasemen V-League 2024 usai pertandingan GS Caltex melawan Red Sparks.

Red Sparks menelan kekalahan saat berhadapan dengan GS Caltex dalam laga perdana putaran keenam V-League 2024.

Dalam pertandingan yang digelar di Jangchung Arena, Rabu (26/2/2025), Red Sparks kalah dengan skor 1-3 (25-23, 21-25, 21-25, 19-25).

Red Sparks main bagus di set pertama. Tapi, permainan mereka menurun di tiga set berikutnya.

Penampilan Megawati dan kawan-kawan makin menurun setelah di pertengahan set ketiga kehilangan middle blocker, Park Eun-jin.

[Baca Juga: Nasib Sial Red Sparks: Kalah Lawan GS Caltex, Satu Pemain Jadi Tumbal Lagi]

Pemain dengan nomor punggung 6 itu mengalami ceddera engkel kiri. Saat kedudukan 15-14 untuk keunggulan Red Sparks, Eun-jin mencoba melakukan blok.

Tapi, setelah itu dia mendarat kurang sempurna. Alhasil, pergelangan kaki kirinya terkilir.


Baca Juga

Target Bandung bjb Tandamata di Proliga 2026

Menpora Erick Thohir dan Wamenpora Taufik Hidayat/Foto: Kemenpora

Bonus SEA Games 2025 Ditinjau Kemenkeu

Atlet Tinju Peraih Emas SEA Games 2025 Diguyur Bonus

Palembang Bank Sumsel Babel Proliga 2025/IG Palembang Bank SumselBabel.

Format Berbeda di Proliga 2026

Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia raih peringkat ketiga di Proliga 2025 putri/foto: Ofisial PetroVoli

Daftar Klub yang Tampil di Proliga 2026

Raih 91 Emas, Indonesia Lampaui Catatan SEA Games 1993