Daftar Peraih Penghargaan AVC Champions League 2025, Termasuk MVP

Berikut ini adalah daftar peraih penghargaan di AVC Champions League 2025.

Share:
Nimir Abdel Aziz, pemain timnas voli putra Belanda jadi top skor VNL 2024 pekan pertama/foto: IG Nimir Abdel Aziz.
Olahraga
Nimir Abdel Aziz, pemain timnas voli putra Belanda jadi top skor VNL 2024 pekan pertama/foto: IG Nimir Abdel Aziz.

Diperkenalkan pada tahun 1999 sebagai Turnamen Bola Voli Antarklub Putra Piala AVC, kompetisi ini berganti nama menjadi Kejuaraan Bola Voli Antarklub Putra Asia pada tahun 2004.

Kemudian, namanya diubah lagi pada tahun 2025 menjadi AVC Champions League.

Klub tersukses dalam kompetisi ini adalah Paykan Tehran dengan total delapan gelar. Foolad Sirjan adalah juara tahun lalu, setelah mengalahkan Shahdab Yazd di final.
 

Daftar Peraih Penghargaan AVC Champions League 2025

MVP: Nimir Abdel-Aziz

Best Setter: Milos Stevanovic

Best Outside Hitter: Minguel Angel Lopez dan Ran Takahashi

Best Middle Blocker: Papemaguette Diagne dan Larry Evbade-Dan

Best Opposite: Nimir Abdel-Aziz

Best Libero: Tomohiro Yamamoto
 


Baca Juga

Holywings Sport Night 2025/Foto: Vidio

Link Live Streaming Holywings Sport Night Bali 2025

Timnas bolabasket putri Indonesia U-16/Media Perbasi.

Timnas Basket Putri Lolos ke FIBA U16 Women's Asia Cup 2025