Target Jakarta Livin' Mandiri di Proliga 2026
Jakarta Livin' Mandiri menargetkan minimal kembali lolos ke partai final di Proliga 2026.
Gilang menilai kekuatan Jakarta Livin’ Mandiri cukup kompetitif untuk bersaing dengan tim-tim papan atas. Menurutnya, target juara bukan hal yang mustahil bagi tim tersebut.


